Bejabeja.com – Siapa yang “nggak” tahu lagu Dear God? Kalau anak warnet tahun 2.000 “sampe” 2010 an pasti paham banget sama lagu ini. Salah satu lagu hits dari band Heavy Metal asal Amerika Serikat, Avenged Sevenfold yang banyak diminati anak remaja pada masanya.
Lirik Lagu Dear God Terjemahan dan Maksud, Tujuan serta Makna nya
